KATEGORI
  • Daerah
  • Hukum & Kriminal
  • Nasional
  • Politik
  • Beranda » Hukum & Kriminal » Barak Narkoba Paya Geli “mirip” Kompi Penjagaan Batalyon

    Barak Narkoba Paya Geli “mirip” Kompi Penjagaan Batalyon

    BY 20 Mar 2024 Dilihat: 56 kali
    Lokasi pos penjagaan yang nyaris mirip di kawasan barak Narkoba Payageli (foto/ist)

    Barak Narkoba Paya Geli “mirip” Kompi Penjagaan Batalyon

    Setiap Jam Petugas Piket Berganti

     

    SUNGGAL-medanseru

     

    Berusaha melakukan pengamanan sedemikian rupa guna mengantisipasi dan menghindari kehadiran petugas yang kapan saja bisa datang ke hadapan mereka untuk melakukan penggerebekan dan penangkapan membuat sindikat mafia narkoba Mengatur siasat.

     

    Bukan di kesatuan batalyon saja yang memiliki petugas piket jaga akan tetapi di lokasi Barak narkoba Paya geli juga mereka memiliki orang yang bergantian jaga untuk memantau maupun memberi kabar bila menemukan pergerakan mencurigakan yang dapat melumpuhkan aktifitas ilegal tersebut.

     

    Berdasarkan pantauan langsung wartawan media ini di lapangan ketika melakukan undercover beberapa waktu lalu di barak Narkoba Paya Geli tersebut.

     

    Tampak ada beberapa orang yang berjaga dan berdiri disebuah tempat yang mirip dengan pos pemjagaan batalyon sembari memegang radio HT yang digunakan mereka untuk berkomunikasi di kawasan Hutan rindang yang di jadikan sebagai tempat jual beli dan penggunaan narkoba jenis sabu-sabu.

     

    Setiap pergerakan orang yang mulai memasuki kawasan tersebut sangat di pantau dan di awasi para penjaga yang beberapa jam sekali bergantian jaga dan orang-orang tersebut disediakan sebagai penjaga dan pengawas oleh pengelola barak narkoba itu.

     

    Mulai dari pos pertama tempat masuk ke dalam lokasi hutan, keamanan mulai ditingkatkan mereka dengan sorotan tajam para penjaga pintu pos masuk barak Narkoba kepada para pengunjung untuk mengantisipasi pergerakan yang mencurigakan serta melakukan pelarangan barang yang dapat memberikan akses foto.maupun juga video .

    Mereka yang tidak menetap jam kerjanya itu juga diperintahkan bos barak tersebut untuk melarang pengguna membawa senjata api maupun senjata tajam ke lokasi peredaran narkoba itu.

    Jarak antara kawasan tepi aspal Jalan Paya Geli menuju tempat transaksi dan lokasi penggunaan narkoba ini memiliki waktu tempuh jalan kaki yang lumayan lama karena menuju lokasi barak itu tidak diperbolehkan kendaraan masuk hanya sebatas pos pertama saja sedangkan jarak tempuhnya berkisar lebih kurang 250 Meter.

    Dengan adanya orang yang bertugas sebagai penjagaan dan memantau pada lokasi barak narkoba itu membuat para pengguna narkoba semakin ramai mendatangi tempat tersebut karena mereka anggap sebagai tempat yang aman buktinya hingga kini lokasi tersebut kelihatan eksis beroperasi tanpa tersentuh aparat penegak hukum terkait (Bersambung…)

    Bagikan ke

    Belum ada komentar untuk Barak Narkoba Paya Geli “mirip” Kompi Penjagaan Batalyon

    Tinggalkan Balasan

    Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

    Berita Populer

    • Karikatur kenangan Alm.Hasiholan Siregar Mengingat dibalik perjalanan media www.medanseru.co Jilid I yang memiliki kisah haru dan menjadikan sebuah bukti nama pencetusnya merupakan wartawan profesional yang sangat cukup dikenal dan memiliki kemampuan daya pikir luar biasa hingga beberapa rekan jurnalis memiliki julukan masing-masing untuk Alm.Hasiholan Siregar S,H yang sudah berpulang kepada sang pencipta dan tinggal nama […]

      Mar 15, 2024
    • MEDAN-medanseru Mungkin sudah tidak asing lagi bagi masyarakat pada umumnya mendengar kata“Hantu” yang keluar dari mulut orang dewasa maupun juga anak-anak karena bahasa tersebut bukan merupakan larangan atau juga bahasa kotor yang tidak baik untuk didengarkan oleh orang serta tidak memiliki makna tertentu dibalik bahasa tersebut. Menurut kamus bahasa indonesia,Hantu memiliki arti yaitu sejenis makhluk […]

      Apr 05, 2024
    •   Menanti sosok pemimpin yang akan datang Brian Sianturi : Walikota Mendatang Harus Mengerti Keinginan Generasi Millenial Pematangsiantar – medanseru Saat ini, Kota Pematang Siantar tengah sibuk memperbincangkan siapa sosok calon walikota mendatang. Ditengah hangatnya perbincangan mengenai sosok tersebut, Brian Nicholson Sianturi yang merupakan salah satu generasi muda Kota Pematangsiantar, saat dijumpai mengatakan pendapatnya tentang […]

      Mar 18, 2024
    •     SUNGGAL – medanseru   Peristiwa kecelakaan antara kereta api dengan mobil kembali terjadi kali ini mengakibatkan empat orang yang menjadi penumpang di dalam mobil meninggal dunia alias tewas ditempat Sabtu (30/3) sekira pukul 10.15 WIB. Korban yaitu Ali (54),Salbiah (54),Supiyah (64) dan Susilawaty (45) keempatnya merupakan warga Dusun VI Sei Semayang Diski Kecamatan […]

      Mar 30, 2024
    • Kasat Pol PP Kota Medan Segera “Tumbangkan” dalam waktu dekat MEDAN-medanseru Hukum dan peraturan di negara ini tampaknya tidak berlaku bagi para mafia bangunan yang tidak memiliki izin serta adanya dugaan bake up yang dilakukan oleh sejumlah oknum “siluman” yang berpusar dalam dinas terkait untuk memuluskan kegiatan terlarang itu. Berdasarkan data dan bukti yang dimiliki […]

      Apr 04, 2024

    Berita Terbaru

    Jakarta – Pasar jajanan untuk buka puasa atau takjil di Bendungan Hilir (Benhil), Jakarta Pusat, ramai didatangi pemburu takjil. Warga […]

    Mar 12, 2024

    Jakarta – Satu keluarga yang terdiri dari empat orang ditemukan tewas dengan dugaan bunuh diri melompat dari apartemen kawasan Penjaringan […]

    Mar 12, 2024

    LUBUKPAKAM – Sebanyak 23 orang anggota DPRD Deli Serdang kembali bersinar di Pemilu 2024. Dua di antaranya sukses di DPRD Sumut. Terhitung ada […]

    Mar 12, 2024

    MEDAN–Nama Wali Kota Medan Bobby Nasution salah satu yang digadang-gadang menjadi sosok kuat sebagai Calon Gubernur Sumatera Utara 2024-2029. Bobby […]

    Mar 12, 2024

    MEDAN – Medanseru Dinilai tidak pantas menduduki jabatan strategis sebagai Kepala Kepolisian Resort Kota Besar (Kapolrestabes) Medan Kombes Pol Teddy […]

    Mar 13, 2024