KATEGORI
  • Daerah
  • Hukum & Kriminal
  • Nasional
  • Politik
  • Beranda » Nasional » RAPIMDA I SOKSI SUMUT TETAPKAN MUSA RAJEKSAH CALON GUBSU 2024 – 2029.

    RAPIMDA I SOKSI SUMUT TETAPKAN MUSA RAJEKSAH CALON GUBSU 2024 – 2029.

    BY 16 Apr 2024 Dilihat: 40 kali

    Medanseru.com

    Suasana perpolitikan pada Pilkada 2024 menunjukkan mulai banyak diperbincangkan mulai dari lapisan masyarakat bawah hingga para elit politik ditingkat nasional.
    Khususnya di Propinsi Sumut dan Kabupaten Kota yg masing2 sudah membahas dan membuat strategi untuk dapat ikut dalam kontestasi pillkada Nopember 2024.

    Ketua Depidar II Soksi Sumut, H. Sangkot Sirait, S.Sos ketika dihubungi melalui telepon seluler mengatakan bahwa jauh-jauh hari sebelumnya yaitu saat RAPIMDA I Soksi Sumut tahun 2021 bertempat di Hotel Madani, Medan, bahwa sudah diputuskan yaitu menjagokan dan menetapkan serta memenangkan H, Musa Rajeksah, Ketua DPD Golkar Sumut dan juga Wagubsu menjadi Cagubsu periode 2024 – 2029 pada Pilkada Nopember 2024.

    Sebagai salah satu Ormas pendiri Golkar selayaknya harus cepat mengambil sikap dan juga seyogyanya diikuti oleh Ormas lainnya baik itu yg mendirikan maupun yg didirikan serta Ormas sayap partai sudah saatnya angkat bicara.

    Bagi kader Soksi baik itu yang berada dalam jajaran kepengurusan Soksi apalagi dalam struktural Partai Golkar disemua tingkatan, suka atau tidak suka harus menjunjung tinggi etika dan fatsun organisasi, bahwa apa yang sudah diputuskan organisasi wajid harus dijaga dengan baik dan dijunjung tinggi.

    Ada beberapa alasan kenapa RAPIMDA I Soksi Sumut tahun 2021 mendukung H. Musa Rajeksah menjadi Cagubsu, yaitu :
    1. Beliau adalah kader Golkar (Ketua Golkar Sumut) dan satu2 nya yg mempunyai kemampuan dan kelayakan. (Juga Wakil Gubsu saat itu)
    2. Memiliki pengalaman memimpin Sumut sebagai Wakil Gubsu, sehingga lebih memahami Sumut.
    3. Memiliki sumberdaya yang mumpuni untuk bertarung dalam Pil Gubsu mendatang.
    4. Sosok pemimpin yang taat terhadap agamanya.
    5. Ditambah lagi sudah dibuktikan dengan menangnya Partai Golkar di Sumut pada Pileg Pebruari 2024 yang sebelumnya cuma 15 kursi, sekarang menjadi 22 kursi di DPRD Sumut. Sebelumnya 1 kursi di Dapil Sumut I, sekarang 2 kursi untuk DPR RI bahkan untuk perolehan suara pribadi, bang Ijeck mendapat urutan ke-5 nasional terbesar.

    Tentunya sudah selayaknya kita bersatu untuk mendorong bang Ijeck (panggilan akrabnya) kita tempatkan ditempat yang terhormat dalam pemerintahan di Sumut.

    Walaupun ada beberapa pendapat yang mengatakan bahwa semuanya akan ditentukan oleh DPP Golkar.
    Semuanya itu benar. Karena mekanisma dan aturan yang ada bahwa Cagub-Cawagub, Cabup-Cawabup, Cawa-Cawawa, semuanya ditentukan oleh DPP Golkar.
    Akan tetapi sebelum adanya ketetapan DPP Golkar, tentunya wajib kita sebagai kader untuk berfikir objektif dan jangan ada tendensius terhadap figur seseorang yang dicalonkan.

    Sangkot Sirait tegaskan agar jangan nodai organisasi dengan melanggar keputusan yang sudah kita buat.

    Terkait Surat Penugasan DPP Golkar untuk :
    1. Musa Rajeksah
    2. Boby A Nasution
    Kita senang dan bangga selaku kader Golkar bahwa ada tokoh lain yang melirik Golkar.
    Tapi bukan berarti kita selaku kader Golkar harus tergoda dan berpaling kelain hati.
    Kita berharap agar kiranya DPP Golkar mendengar aspirasi kader di bawah inii dan menetapkan H. Musa Rajeksah ditetapkan menjadi Calon Gubernur Sumut pada Pilkada 2024, pungkas Sangkot di akhir pembicaraan. (ms-04)

    Bagikan ke

    Belum ada komentar untuk RAPIMDA I SOKSI SUMUT TETAPKAN MUSA RAJEKSAH CALON GUBSU 2024 – 2029.

    Tinggalkan Balasan

    Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

    Berita Populer

    • Karikatur kenangan Alm.Hasiholan Siregar Mengingat dibalik perjalanan media www.medanseru.co Jilid I yang memiliki kisah haru dan menjadikan sebuah bukti nama pencetusnya merupakan wartawan profesional yang sangat cukup dikenal dan memiliki kemampuan daya pikir luar biasa hingga beberapa rekan jurnalis memiliki julukan masing-masing untuk Alm.Hasiholan Siregar S,H yang sudah berpulang kepada sang pencipta dan tinggal nama […]

      Mar 15, 2024
    • MEDAN-medanseru Mungkin sudah tidak asing lagi bagi masyarakat pada umumnya mendengar kata“Hantu” yang keluar dari mulut orang dewasa maupun juga anak-anak karena bahasa tersebut bukan merupakan larangan atau juga bahasa kotor yang tidak baik untuk didengarkan oleh orang serta tidak memiliki makna tertentu dibalik bahasa tersebut. Menurut kamus bahasa indonesia,Hantu memiliki arti yaitu sejenis makhluk […]

      Apr 05, 2024
    •   Menanti sosok pemimpin yang akan datang Brian Sianturi : Walikota Mendatang Harus Mengerti Keinginan Generasi Millenial Pematangsiantar – medanseru Saat ini, Kota Pematang Siantar tengah sibuk memperbincangkan siapa sosok calon walikota mendatang. Ditengah hangatnya perbincangan mengenai sosok tersebut, Brian Nicholson Sianturi yang merupakan salah satu generasi muda Kota Pematangsiantar, saat dijumpai mengatakan pendapatnya tentang […]

      Mar 18, 2024
    •     SUNGGAL – medanseru   Peristiwa kecelakaan antara kereta api dengan mobil kembali terjadi kali ini mengakibatkan empat orang yang menjadi penumpang di dalam mobil meninggal dunia alias tewas ditempat Sabtu (30/3) sekira pukul 10.15 WIB. Korban yaitu Ali (54),Salbiah (54),Supiyah (64) dan Susilawaty (45) keempatnya merupakan warga Dusun VI Sei Semayang Diski Kecamatan […]

      Mar 30, 2024
    • Kasat Pol PP Kota Medan Segera “Tumbangkan” dalam waktu dekat MEDAN-medanseru Hukum dan peraturan di negara ini tampaknya tidak berlaku bagi para mafia bangunan yang tidak memiliki izin serta adanya dugaan bake up yang dilakukan oleh sejumlah oknum “siluman” yang berpusar dalam dinas terkait untuk memuluskan kegiatan terlarang itu. Berdasarkan data dan bukti yang dimiliki […]

      Apr 04, 2024

    Berita Terbaru

    Jakarta – Pasar jajanan untuk buka puasa atau takjil di Bendungan Hilir (Benhil), Jakarta Pusat, ramai didatangi pemburu takjil. Warga […]

    Mar 12, 2024

    Jakarta – Satu keluarga yang terdiri dari empat orang ditemukan tewas dengan dugaan bunuh diri melompat dari apartemen kawasan Penjaringan […]

    Mar 12, 2024

    LUBUKPAKAM – Sebanyak 23 orang anggota DPRD Deli Serdang kembali bersinar di Pemilu 2024. Dua di antaranya sukses di DPRD Sumut. Terhitung ada […]

    Mar 12, 2024

    MEDAN–Nama Wali Kota Medan Bobby Nasution salah satu yang digadang-gadang menjadi sosok kuat sebagai Calon Gubernur Sumatera Utara 2024-2029. Bobby […]

    Mar 12, 2024

    MEDAN – Medanseru Dinilai tidak pantas menduduki jabatan strategis sebagai Kepala Kepolisian Resort Kota Besar (Kapolrestabes) Medan Kombes Pol Teddy […]

    Mar 13, 2024